Penertiban Bangunan Liar Disepanjang Aliran Irigasi Kalibaru

HomeUncategorized

Penertiban Bangunan Liar Disepanjang Aliran Irigasi Kalibaru

Bekasi, FaktaOneNews

Penertiban bangunan liar di sepanjang Aliran Irigasi Kalibaru Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi, yg meliputi Desa Mekarsari, Desa Tridaya, Desa SumberJaya dan Desa Mangun Jaya.
Bangun ini berdiri di bantaran kali dan diatas kali, Bangunan dari semi permanen sampai yg permanen.

Jika hujan deras maka air dari kalibaru tersebut meluap ke Perumahan yg mengakibatkan banjir.


Pemda Jawa Barat menurunkan 2 ( dua ) alat berat untuk menertibkan Bangunan bangunan tersebut.

A. Taufik